
RAKOR KERJA SAMA OLEH KEMENDAGRI
Share
Kabar-one.com- Penjabat Bupati Bengkulu Tengah Dr. Heriyandi Roni, M.Si., menjadi Narasumber pada kegiatan Rapat Koordinasi (Rakor) kerja sama tahun 2023 dengan mitra Dalam Negeri maupun Luar Negeri yang berlangsung di The Sultan Hotel dan Residence Jakarta. Selasa (22/8/2023)
Turut mendampingi Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan H. Amirul, S.H., M.H., Kadis Kominfotik Rahmat Apriadi, S.STP.,M.E., Kadis PMPTSP, Kabag Pemerintahan, Kabag Perekonomian beserta jajaran lainnya. Turut hadir juga beberapa Kabupaten lain sebagai Narasumber di Bidang lainnya.
Dalam kesempatan itu, Pj. Bupati Bengkulu Tengah Heri Roni menyampaikan materi tentang pemanfaatan sistem Aplikasi oleh Pemerintah Kabupaten Bengkulu Tengah dan Plan C Ford Foundation di Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Bengkulu Tengah.
Di sampaikan bahwa Mal Pelayanan Publik (MPP) Bengkulu Tengah telah menjadi Role Model bagi pelayanan masyarakat. Selain itu, Pj Bupati Bengkulu Tengah juga mengutarakan bagi Kabupaten-Kabupaten lain di seluruh Indonesia yang ingin melakukan Studi Tiru ke MPP Kabupaten Bengkulu Tengah akan di terima dengan baik sehingga dapat saling belajar dalam pengembangan demi pelayanan publik yang optimal. (**)
More Stories
Kades Dusun Baru II Kecamatan Karang Tinggi Lantik Argi Arimono Kasi Sosial
Karang Tinggi,kabar-one.com - Kepala Desa Dusun Baru II Kecamatan Karang Tinggi Kabupaten Bengkulu Tengah, Anggi Saputra melantik Kasi Sosial, Argi...
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa didukung penuh oleh Pemerintah Kabupaten Bengkulu Tengah yang tengah menyelenggarakan kerjasama dengan Fakultas Ekologi Manusia Institut Pertanian Bogor (IPB)
Bengkulu Tengah, Kabar-one.com -Â Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa didukung penuh oleh Pemerintah Kabupaten Bengkulu Tengah yang tengah menyelenggarakan kerjasama...
Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) dalam waktu dekat akan melaunching klinik Badan Usaha Milik Desa (BUMDes).
Bengkulu tengah,kabar-one.com -Â Pemkab Bengkulu Tengah melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) dalam waktu dekat akan melaunching klinik Badan Usaha...
Dinas Sosial Memberikan Bantuan Kepada Masyarakat Didesa Air Sebakul
BENGKULU TENGAH,kabar-one.com - Pemerintah Kabupaten Bengkulu Tengah melalui Dinas Sosial memberikan Bantuan kepada masyarakatpenerima manfaat di Desa Air Sebakul yang...
SMPN 09 Bengkulu Tengah ikut serta segala perlombaan antar sekolah dibengkulu tengah
Bengkulu Tengah,kabar-one.com -rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-95 tahun 2023 mengikuti lomba antar sekolah yang diselenggarakan di SMPN 5 Bengkulu...
Dalam Rangka Memperingati Hari Sumpah Pemuda SMPN 09 Benteng Menyelenggarakan Lomba Gerak Jalan Antar Kelas
Benteng,kabar-one.com - Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-95 tahun 2023, SMPN 09 Bengkulu Tengah melaksanakan upacara bendera merah putih....