
Komisi II DPRD Seluma Laksanakan Kunker ke Empat Lawang, Study Banding Tiga Raperda
Share
Seluma, kabar-one.com – Komisi II DPRD Seluma menggelar kunjungan kerja (kunker) ke Kabupaten Empat Lawang Provinsi Sumatera Selatan, Kamis, 31 Maret 2022.
Dipimpin Ketua Sudi Hermanto, Komisi II menyambangi Pemkab dan DPRD Empat Lawang dalam rangka study banding tiga rancangan peraturan daerah (Raperda).
Ketiga raperda tersebut yakni, Raperda tentang Larangan Pesta Hiburan Malam, Raperda tentang Retribusi Uji Kendaraan Bermotor, dan Raperda Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) Kepala Daerah.
“Seperti Retribusi Uji Kendaraan Bermotor, kita berharap Seluma juga memiliki regulasi yang mengatur itu, ini penting dalam rangka mendukung peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) di Kabupaten Seluma,” jelasnya.
Begitu juga dengan regulasi yang mengatur tentang Larangan Pesta Hiburan Malam. Hal ini sebagai upaya menekan angka kriminalitas dan meminimalisir peredaran narkoba di Bumi Serasan Seijoan. (Adv)
More Stories
Ketua lembaga ACW Mendatangi Polres, Untuk Konfirmasi Tindakan Asusila Oleh Kepala Desa Tumbuan Seluma
Seluma,kabar-one.com - Ketua lembaga ACW Suli Hasan datangi polres untuk mengkonfirmasi tindakan asusila yang diduga dilakukan oleh MZ(62) oknum Kepala...
Paripurna Istimewa DPRD Seluma, Berikut Lima Agenda Utama Strategi RAPBN 2023
Seluma,kabar-one.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke 77, Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Kabupaten Seluma menggelar...
Penandatangan Kesepakatan KUA-PPAS Perubahan TA 2022 Antara Pemda dengan DPRD Seluma
Seluma,kabar-one.com – Bupati Seluma Erwin Octavian, SE menghadiri paripurna dengan agenda kesepakatan bersama antara pemerintah daerah dengan DPRD tentang KUA-PPSua- perubahan...
Ketua DPRD Seluma Hadiri Launching Universal Health Coverage (UHC)
Seluma,kabar-one.com – Ketua DPRD Kabupaten Seluma, Nofi Eriyan Andesca menghadiri Launching Universal Health Coverage (UHC)/Jaminan Kesehatan Universal, yang digelar di Taman...
Pemda dan DPRD Seluma Sepakat, APBD 2023 Diprioritaskan ke Pembangunan
Seluma,kabar-one.com – Terkait Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara (KUA-PPAS), Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (RAPBD) Kabupaten...
Ketua DPRD Seluma Lanjut Safari Ramadhan ke Desa Air Periukan
Seluma,kabar-one.com – Safari Ramadhan Ketua DPRD Seluma Nofi Eriyan Andesca berlanjut ke Masjid Al Ikhlas Desa Air Periukan Kecamatan Air Periukan,...