
Gagasan Baru Walikota Bengkulu Saat Berada di Kendari
Share
Bengkulu, Kabar-One.com- Saat berada di Kendari dalam rangka menghadiri Hari Pers Nasional (HPN) di Kendari Walikota Bengkulu Helmi Hasan mendapat ide atau gagasan baru.
Ide itu ialah Helmi ingin mendirikan rumah sakit (RS) lagi yakni RS HDTG. RS HD TG adalah Harapan dan Doa Tino Galo. Helmi menjelaskan RS HDTG ini adalah rumah sakit khusus untuk persalinan bagi Ibu-ibu hamil yang hendak melahirkan. Hal ini dijelaskan langsung oleh Helmi pada Selasa (8/2/2022).
“Hari Pers tahun 2022 di Kendari ini luar biasa. Dan kita biasanya ketika melakukan kunjungan ke suatu daerah Allah kasih kita ide-ide baru atau gagasan baru ketika kita banyak melihat dan banyak mendengar. Nah Insya Allah kita dari tim Kota Bengkulu akan kembali membawa satu gagasan dan program baru. Apa itu, Insya Allah kita akan mendirikan sebuah rumah sakit bersalin namanya HDTG,” sampai Helmi.
Sambung Helmi Di RS itu nanti seluruh petugasnya perempuan atau tino kalau bahasa Bengkulunya.
“Ya, mulai dari Satpamnya tino, perawatnya tino, dokternya tino,” ujar Helmi sambil tersenyum.(**)
More Stories
BKBP Bersama Kesbangpol Bengkulu Selatan Gelar Rapat Pembentukan DESK Pilkada Tahun 2024
Seluma, Kabar-One.com - Dalam rangka pemilihan umum (pemilu) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Bengkulu Selatan bersama dengan Orma kesbangpol melalui...
Serahkan 17 Bantuan Perahu Sampan, Pemkot Harapkan Bisa Digunakan Secara Bergantian Oleh Para Nelayan
Bengkulu, Kabar-One.com - Pj Walikota Bengkulu Arif Gunadi, Pemerintahan Kota Bengkulu (Pemkot) bersama dengan Ketua Komisi II DPRD Kota Nuzuludin,...
Lagi Musim Penghujan, PJ Walikota Ingatkan Masyarakat Untuk Menjaga Lingkungan
Bengkulu, kabar-one.com - alam musim penghujan sekarang ini, sebagai PJ walikota Bengkulu, Arif Gunadi mengingatkan masyarakat kota Bengkulu bahwa sangatlah...
Gelar Sertijab dalamMasa pimpinan Ketua Baru, DWP Bengkulu Siap Siaga Support Program Pemkot Bengkulu
Bengkulu, Kabar-One.com - Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Bengkulu menggelar silaturahmi dan juga serah terima jabatan (Sertijab) antara Ketua DWP...
Pemprov Bengkulu Kenalkan Aplikasi siRianti Kepada ASN Guna Untuk Mempermudah Cuti
Bengkulu, Kabar-One.com - Kegiatan Sosialisasi Aplikasi Sistem Informasi Pemberian Cuti (siRianti) di lingkungan Pemerintahan Provinsi Bengkulu Tahun 2023, dibuka langsung...
Peringati HUT KORPRI Ke 52, ASN Diminta Tetap Perkuat Solidaritas
Pemprov Bengkulu, Kabar-One.com - Dalam rangka memperingati hari ulang tahun ke 52 Korpri yang digelar di kantor Gubernur Bengkulu yang...
Average Rating